KASI PMK MENGHADIRI SEKOLAH LAPANG PEMBUATAN PUPUK ORGANIK DI DESA PUNGGULAN


 

Air joman 29/11/2022  Kasi PMK Kecamatan pada kegiatan Sekolah Lapang yg dilaksanakan Dinas Pertanian Asahan di Saung Tani Sri Madya Dusun 5 Desa Punggulan, 29 Nopember 2022. Pada kesempatan ini peserta yg berasal dari utusan kelompok tani se Kecamatan Air Joman diajarkan membuat pupuk dan insektisida dari tanaman sekitar.

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama